
Para Dokter Baru :D - Photo by Momoyama.
Akhirnya saya resmi diangkat sumpah menjadi dokter dalam Sumpah Dokter FK-UAJ Periode III/2011 bersama 47 dokter baru lainnya. Tabik!
Karena saya menjadi Ketua Panitia pula, inilah memoar dalam kata sambutannya:
Yang terhormat,
- Perwakilan dari Yayasan Atma Jaya
- Rektor UNIKA Atma Jaya, Prof. F. G. Winarno serta jajaran pimpinan UNIKA Atma Jaya
- Dekan FK UNIKA Atma Jaya, dr. Felicia Kurniawan...